INTERNET BANKING AND MOBILE BANKING SERVICES AT BANK KB BUKOPIN
Jeffry Z.C Nelwan, SP., MM. Prof. Dr. Ni Nyoman Kerti Yasa, SE., MS. Dr. I Putu Gde Sukaatmadja, SE., MP. Dr. Ni Wayan Ekawati, SE., MM.
ISBN : 978-623-6068-73-1 Published : 2021
Abstrak
Secara umum, setiap bank banyak menggunakan outlet kantor cabang, Anjungan Tunai Mandiri (ATM), call centre, mobile, dan internet untuk berinteraksi dengan nasabahnya yang tersebar di berbagai pelosok daerah. Strategi perbankan sejak tahun 2014 memberikan kesempatan bank untuk mengidentifikasi saluran yang paling penting bagi pelanggan, dan memberikan pengalaman positif pada pelanggan. Khususnya di tahun 2020 ini, perbankan giat berinovasi dalam mengaplikasikan teknologi dan berupaya untuk mengalihkan nasabahan saluran distribusi dengan memanfaatkan teknologi yang ada. Nasabahan teknologi di industri perbankan terus mengalami evolusi. Beberapa tahun lalu, ATM menjadi pilihan utama nasabah dalam bertransaksi, namun seiring perkembangan teknologi internet, bank mulai mengembangkan mobile banking dan internet banking.