Journal article

RANCANG BANGUN KLINOSTAT 2-D DENGAN PEROTASI MOTOR DC D06D401E

I Made Oka Guna Antara I WAYAN SUPARDI Ni Nyoman Rupiasih

Volume : 17 Nomor : 2 Published : 2016, August

BULETIN FISIKA FMIPA UNUD

Abstrak

Abstrak Telah berhasil dibuat klinostat 2-D menggunakan perotasi motor DC D06D401E. Alat tersebut memiliki rentang kecepatan sudut (?') 1,67 – 93,53 rpm dengan interval perubahan 1,67 rpm. Pembacaan kecepatan sudut dilakukan oleh modul DI-REV#1, pembacaan data menggunakan mikrokontroler ATmega16 pada timer/counter T1 PortB.1, dan penampil data LCD 2x16. Keakuratan kecepatan sudut alat dengan alat pembanding, digital tachometer DT-2234C+ (?'ref) adalah 99,91%. Tegangan input pada motor DC diberikan oleh catu daya variabel pada rentang 0 – 5 VDC, dengan kelinieritasan antara daya dan kecepatan sudut 99,13%. Pada nilai kecepatan sudut terkecil yaitu 1,67 rpm diperoleh nilai Relative Centrifugal Force (RCF) sebesar 4,68´ 10-5 g. Kata kunci: Klinostat 2-D, Motor DC D06D401E, modul DI-REV#1, timer/counter T1 ATmega16 Abstract It has successfully developed a 2-D clinostat using a DC motor rotation D06D401E. The tool has angular velocity (?') of 1.67 to 93.53 rpm with changes intervals of 1.67 rpm. The reading of angular velocity is performed by DI-REV#1 module, the reading of data by the ATmega16 microcontroller on timer/counter T1 PortB.1 and 2x16 LCD as a data display. The accuracy of the angular velocity which compared by a digital tachometer DT-2234C + (?'ref) is 99.91%. The input voltage to a DC motor supplied by a variable power supply with range of 0-5 VDC, with the linearity between power and angular velocity of 99.13%. At the smallest value of the angular speed of 1.67 rpm obtained a Relative Centrifugal Force (RCF) of 4.68´10-5 g. Keywords: Clinostat 2-D, D06D401E DC Motor, module DI-REV#1, timer/counter T1 ATmega16