Journal article

Perancangan Sistem Chick Maintenance Cycle Menggunakan ERP Pada PT Charoen Pockphand

Laurensia Liana I Wayan Supriana

Volume : 8 Nomor : 1 Published : 2019, August

Jurnal Elektronik Ilmu Komputer (JELIKU)

Abstrak

Perkembangan dunia komputer dan teknologi informasi sangatlah cepat dalam beberapa tahun terakhir. Sebuah perusahaan membutuhkan sebuah sistem informasi yang dapat mengakomodir berbagai kebutuhan perusahaan dalam melaksanakan proses bisnis. Dengan adanya penerapan sistem informasi pada perusahaan, maka proses bisnis dapat berjalan dengan lebih lancar dan lebih cepat. PT. Charoen Pockphand Indonesia hendak membuat sistem baru berdasarkan sistem yang sudah ada menggunakan ERP atau Enterprises Planning Resource. ERP dipilih karena memiliki area operasi fungsionalitas yang cukup luas, yaitu Marketing and Sales, Supply Chain Management, Account and Finance, serta Human Resources. . Keywords: Enterprises Planning Resources, Marketing and Sales, Supply Chain Management, Account and Finance, Human Resources