Journal article

GUEST SATISFACTION DITINJAU DARI SERVICE, FACILITIES, GREEN IMAGE, AND PRICE, IN HOTEL INDUSTRY

I Ketut Sirna Ni Komang Samiasti I Nyoman Tri Sutaguna

Volume : 3 Nomor : 2 Published : 2020, September

Majalah Ilmiah Widycakra

Abstrak

ABSTRAK Penelitian ini dilakukan di Semabu Hills Hotel, merupakan hotel yang pertama sebagai hotel bintang 3 di Nusa Penida. Penelitian ini adalah untuk mengetahui Guest satisfaction ditinjau dai service, facilities, green image dan price di Semabu Hills Hotel Nusa Penida. Penelitian ini menggunakan accidental sampling dengan 115 respondense. Pengumpulan data dengan metode observasi, dokumentasi, wawancara dan kuisioner. Metode analisis menggunakan uji statistik, uji regresi linear berganda, dan uji hipotesis t test dan f test. Hasil dari penelitian ini secara parsial menemukan bahwa service berpengaruh positif terhadap guest satisfaction pada Semabu Hills Hotel, secra Regresi linier berganda sebesar 0,171, dan diperkuat dengan nilai t hitung lebih dari t table yaitu 3,420 > 1,981. Facilities berpengaruh positif dan significan terhadap guest satisfaction pada Semabu Hills Hotel,secara regresi linier berganda sebesar 0,151 dan diperkuat dengan nilai t hitung lebih dari t table yaitu 3,505 > 1,981. Green Image berpengaruh positif dansignifican terhadap guest satisfaction pada Semabu Hills Hotel,secara regresi linier bergnda sebesar 0.190, dan diperkuatdengan GUEST SATISFACTION DITINJAU DARI SERVICE, FACILITIES, GREEN IMAGE, AND PRICE, IN HOTEL INDUSTRY Majalah Ilmiah Widycakra Volume 2 No 2 Tahun 2020 68 nilai t hitung lebih dari t tabel 3,183 > 1,981. Price berpengaruh positif dan significan terhadap guest satisfaction pada Semabu Hills Hotel,secara regresi linier berganda sebesar 0,249, dan diperkuat dengan nilai t hitung lebih dari t tabel 3,038 > 1,981. Sedangkan Service, Facilities, Green Image dan Price secara simultan berpengaruh positif dan significan terhadap Guest Satisfaction pada Semabu Hills Hotel, hal ini dapat dilihat pada persamaan regresi Y=1,440+0,171b1+0,151b2+0,190b3+0,249b4, dan diperkuat dengan nilai f hitung lebih dari f tabel 49,448 > 2,69. dan secara simultan hasil uji Determinasi sebesar 63% dan sisanya sebesar 37% ditentikan dari variabel lain yng belum diteliti dalam penelitian ini. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruhpositif dan significan antara Service, Facilities, Green Image, dan Price baik secara parsial maupun simultan terhadap Guests Satisfaction di Semabu Hills Hotel Nusa Penida. Kata kunci: Service, Facilities, Green Image, Price dan Guest Satisfaction