Journal article

GALERI KERAJINAN LIMBAH KACA DI GIANYAR BALI, Penerapan Konsep Wisata Edukasi terhadap Pola Massa Bangunan dan Sirkulasi

Ida Bagus Gede Arisudana Yoga NGAKAN KETUT ACWIN DWIJENDRA NI MADE YUDANTINI

Volume : 6 Nomor : 1 Published : 2018, January

JA Unud

Abstrak

ABSTRACT One of the material that use as art craft by the craftman in Gianyar, Bali is glass waste. Glass waste is a special material, besides of the unique character, the glass waste is easy to get. The processing to be an art craft, the glass waste must be help to reduce the existence of waste in the community environment. To support the development of this art craft, the craftman needs a serious attention, one of the attention is to provide a special gallery as a place to develop the art craft. etc. The location that choosed is lo- cated in Ubud distric, Gianyar which is strategic and mostly visited by the tourist. To make it is a place that can interest people. on pattern of building mass and circulation arrangement, so that visitors can enjoy all like a recreation place. Keywords: Glass Waste, Art Craft, Gianyar, Gallery. ABSTRAK Basically the gallery is an exhibition venue, but along with the times, the function of the gallery is now more developed. As a commercial function, this gallery must have a sale value, one way is to offer a different concept. The idea is offered to visitors is "educational tourism", where visitors are invited to travel while learning, looking at the history, the results of research, exhibitions and sporting craft processes glass waste. To make it an attractive spot, the galleries should be supported by facilities such as workshop space, library, cafe, souvenir, a parks, and ? The gallery plans to focus ?the facilities like Salah satu bahan yang dimanfaatkan sebagai seni kerajinan oleh pengrajin di Gianyar, Bali adalah limbah kaca. Limbah kaca adalah bahan yang istimewa, selain karena sifat-sifatnya yang unik, bahan ini juga mudah didapat. Pengolahan limbah kaca menjadi barang kerajinan tentunya akan membantu mengurangi keberadaan limbah di lingkungan masyarakat. Agar dapat mendukung perkembangan kerajinan ini, maka pengrajin perlu mendapat perhatian khusus, salah satunya adalah menyediakan galeri khusus sebagai wadah untuk mengembangkan kerajinan. Pada dasarnya galeri adalah sebuah tempat pameran, namun seiring dengan perkembangan zaman, fungsi galeri saat ini sudah lebih berkembang. Sebagai sebuah fungsi komersial, maka galeri ini harus mempunyai nilai jual, salah satu cara adalah menawarkan sebuah konsep yang berbeda. Ide yang ditawarkan kepada pengunjung adalah “wisata edukasi“, dimana pengunjung diajak untuk melakukan perjalanan wisata sambil belajar, melihat sejarah, hasil riset, pameran dan olah proses kerajinan limbah kaca. Untuk menjadikannya sebagai suatu tempat yang menarik, maka galeri harus ditunjang dengan fasilitas yang bagus seperti ruang workshop, library, cafe, souvenir, taman, dan lain sebagainya. Lokasi tapak dipilih berada di Kecamatan Ubud, Gianyar yang sangat strategis dan banyak dikunjungi wisatawan. Perencanaan galeri ini fokus terhadap pola masa bangunan dan penataan sirkulasi, agar pengunjung dapat menikmati seluruh fasilitas layaknya seperti sebuah tempat rekreasi. Kata Kunci: Limbah Kaca, Kerajinan, Gianyar, Galeri.