Journal article
Pemanfaatan Hunian untuk Fungsi Komersial di Lingkungan Padangtegal
Volume : 1 Nomor : 2 Published : 2014, October
Ruang-Space: Jurnal Lingkungan Binaan (Journal of The Built Environment)
Abstrak
Unit hunian masyarakat Ubud khususnya di lingkugan Padangtegal Tengah memiliki peran penting sebagi tempat untuk bernaung, bersosialisasi dan melakukan ritual agama. dengan adanya modrnisasi dan perkembangan pariwisata pada wilayah studi, unit hunian turut berkembang menjadi fungsi komersial sehingga terjadi kecenderungan pergeseran dan perubahan pemanfaatan lahan.