Journal article

PENGARUH LUAS LAHAN, JUMLAH PRODUKSI, DAN KURS DOLLAR PADA EKSPOR CENGKEH DI INDONESIA

Volume : 4 Nomor : 4 Published : 2015, April

E-JURNAL EKONOMI PEMBANGUNAN UNIVERSITAS UDAYANA

Abstrak

Cengkeh adalah salah satu komiditi unggulan Indonesia dan cengkeh merupakan komoditi non migas andalan Indonesia. Hasil panen dalam negeri yang berfluktuatif sehingga dapat mempengaruhi volume ekspor cengkeh keluar negeri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh luas lahan, jumlah produksi, dan kurs Dollar pada ekspor cengkeh di Indonesia Tahun 1993-2012. Teknik analisa data menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan luas lahan, jumlah produksi dan kurs dollar Amerika Serikat secara simultan berpengaruh signifikan pada volume ekspor cengekeh di Indonesia tahun 1993-2012. Untuk Uji Parsial terdiri dari luas lahan, jumlah produksi dan kurs dollar AS secara parsial berpengaruh signifikan pada volume ekspor cengkeh di Indonesia tahun 1993-2012. Kata Kunci : luas lahan, ekspor, jumlah produksi