Journal article
KEBIJAKAN DIVIDEN SEBAGAI VARIABEL MODERASI PENGARUH TAX, LEVERAGE DAN FIRM SIZE PADA EARNINGS MANAGEMENT
Lindira Sukma Dewi I Ketut Budiartha I Dewa Gede Dharma Suputra
Volume : 6 Nomor : 6 Published : 2017, January
E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana
Abstrak
ABSTRAK Model Jones Modifikasian digunakan untuk menghitung earnings management, tax diukur dengan menjumlahkan pajak kini dan pajak tangguhan perusahaan, firm size diukur menggunakan total aset, dan leverage menggunakan debt to equity ratio. Untuk kebijakan dividen sebagai pemoderasi diproksikan dengan dividend payout ratio. Perusahaan sektor industri barang konsumsi selama tahun 2013-2015 digunakan sebagai sampel penelitian. Penelitian ini menggunakan metode regresi linier berganda dan uji interaksi. Hasil penelitian menunjukkan tax dan firm size tidak berpengaruh pada earnings management, dan leverage berpengaruh pada earnings management. Kebijakan dividen merupakan variabel yang dapat memperkuat pengaruh antara leverage pada earnings management. Kebijakan dividen tidak mampu memoderasi pengaruh tax dan firm sizepadaearnings management. Kata Kunci: Earnings Management, Akrual Diskresioner, Tax,Firm size, Leverage, Kebijakan Dividen ABSTRACT Modified Jones model is used to calculate earnings management, tax is measured by summing current tax and deferred tax of companies,firm size is measured using total assets, and leverage using debt to equity ratio. For moderating dividend policy as proxied by the dividend payout ratio. Company's consumer goods industry sector during the years 2013-2015 are used as samples. Multiple linear regression method and Moderated Regression Analysis (MRA) is a data analysis techniques were used. The results showed tax and firm size had no effect on earnings management, and leverage effect on earnings management. Dividend policy is a variable that can amplify the effect of leverage on earnings management. Dividend policy is not able to moderate the effect of tax and firm size on earnings management. Keywords: Earnings Management, Discretionary Accruals, Icome Tax,FirmFirm size, Leverage,