Journal article
Pemeteaan Jalur Paket Wisata Pedesaan di Desa Wisata Penglipuran Kecamatan Bangli Kabupaten Bangli
I GUSTI AGUNG OKA MAHAGANGGA IDA BAGUS SURYAWAN SAPTONO NUGROHO I PUTU SUDANA
Volume : 15 Nomor : 2 Published : 2016, May
Jurnal Pengabdian Masyarakat UDAYANA MENGABDI
Abstrak
Potensi Berupa keunikan alam dan budaya yang ada di desa adat Penglipuran sudah selayaknya untuk dikembangkan dan diperkenalkan kepada wisatawan agar masyarakat desa menerima manfaat secara ekonomi berupa ketersediaannya tambahan lapangan pekerjaan dan dapat meningkatkan penghasilan dengan menyediakan jasa sebagai pemandu wisata lokal dll ditempuh dengan membuat paket-paket wisata seperti Penentuan lintas jalur tracking dan cycling dan cara membuat acara wisata, penentuan biaya dan harga wisata serta mewujudkan kemasan paket wisata pedesaan dalam brosur